Pengertian browsing Browsing adalah aktivitas menjelajah informasi di internet yang melibatkan setidaknya penggunaan hardware seperti ponsel atau komputer dan software browser. Sebelum bisa browsing, pengguna perlu menggunakan ponsel atau komputer yang terhubung dengan jaringan internet. Kemudian, pengguna juga perlu memiliki software browser di ponsel atau komputer. Sebagai informasi, dikutip dari Tech Target, browser merupakan perangkat lunak untuk yang digunakan untuk mengakses dan menampilkan halaman website serta konten online lainnya. Browser juga bisa dipahami sebagai software untuk browsing. Fungsi browsing Browser berfungsi sebagai antarmuka atau penjembatan antara pengguna dan hypertext sistem seperti World Wide Web (WWW), yang memungkinkan pengguna untuk mengakses informasi, gambar, video, dan berbagai jenis konten di internet. Beberapa contoh browser yang cukup populer antara lain, seperti Mozilla Firefox, Google Chrome, Safari, Microsoft Edge, dan Opera. Apabila kedua pe